Cara Memilih Web Hosting Terbaik untuk website/blog
Bagaimana cara memilih web hosting terbaik untuk website/blog- anda-Kali ini saya sharing untuk brother-brother semua tentang cara memilih web hosting terbaik untuk website/blog baik untuk bisnis affiliate,toko online,adsense,ataupun blog personal.
Web hosting itu sangat vital untuk blog/website apapun jenisnya, salah pilih dalam specs dan fitur-fitur yang ditawarkan oleh perusahaan web hosting baik dari luar atau dalam negeri hal itu akan berpengaruh pada perkembangan dan kemajuan website bisnis online anda, meskipun nantinya kita bisa upgraded ke specs hosting yang lebih tinggi ataupun bermigrasi ke provider hosting lain.
Nah, sebelum agan agan semua tidak terjebak dalam salah pilih tipe web hosting apa yang dibutuhkan untuk blog..Ada baiknya agan-agan semua bertanya pada diri sendiri..???
Kemungkinan Pertanyaan-pertanyaan yang diajukan pada diri kita sendiri dalam cara memilih web hosting terbailk adalah:
- Apakah tujuan anda membuat website/blog untuk toko online.???
- Apakah tujuan anda membuat website/blog untuk personal (pribadi)..???
- Apakah tujuan anda membuat website untuk bisnis affiliate marketing seperti affiliate lazada(Indonesia),atau clickbank,linkshare,cj.com.. dll…???
- Apakah tujuan anda membuat website untuk bisnis Pay-per-click (PPC) seperti google adsense..???
TIPS CARA MEMILIH WEB HOSTING TERBAIK UNTUK BISNIS AFFILIATE,TOKO ONLINE,BLOG PERSONAL,DAN PAY PER CLICK
Dalam memilih web hosting yang baik ada 4 tipe tujuan yang harus anda perhatikan agar supaya nantinya tidak salah pilih. Berikut 4 tipe tujuan dalam memilih web hosting :1. WEB HOSTING UNTUK BISNIS AFFILIATE MARKETING
Ada beberapa fitur-fitur dalam Cara memilih web hosting terbaik untuk bisnis Affiliate Marketing
- KAPASITAS DISK SPACE
Berbeda halnya jika agan semua membuat web/blog untuk monetize via Pay per Click seperti Ad Sense itu jelas-jelas membutuhkan artikel yang banyak,traffic yang tinggi dan tentu disk Space nya juga harus besar, karena bisnis tipe Pay Per Click biasanya membutuhkan traffic tinggi yang banyak upload gambar dan video untuk engadment (keterlibatan pengguna) agar tetap tinggal berlama-lama di blog agan-agan semua.
- BANDWIDHT
Nah, untuk anda yang berencana membuat Website dengan tujuan Monetize via Affiliate Marketing sangat disarankan mencari web hosting yang menawarkan tipe bandwidth UNLIMITED(Tidak Terbatas), karena kalou bandwitd limited alias dibatasi yang dikhawatirkan adalah jika website kita pengunjungnya naik secara drastis otomatis bandwich juga akan terkuras yang dapat mengakibatkan server bisa DOWNN yang membuat website agan semua tidak bisa diakses.
Web Hosting DEWAWEB.COM menawarkan Fitur bandwicht Unlimited untuk semua tipe server hosting >>
- CPU USAGE + RAM (PHSICAL MEMORY USAGE)
CPU Resource biasanya perusahaan hosting menawarkan dari mulai single-Core, dual-core sampai Quad-core,,dan seterusnya. So,lalu apa pengaruhnya pada website???. Ya, tentu ada pengaruhnya,,semakin tinggi Core inti pada CPU server maka semakin stabil dan cepat dalam respon website pada saat diakses pengguna internet. Begitupun dengan RAM Memory server sama seperti CPU semakin tinggi ukuran RAM maka performa dan kecepatan website tersebut akan meningkat.
Bagi anda yang membuat website/blog untuk affiliate Marketing sangat disarankan memilih minimal CPU Single-Core keatas, dan RAM memory Minimal 500 MB keatas. Di DEWAWEB Hosting tersedia Pemilihan Resource CPU,RAM Memory,Fitur Cloudflare,Raligun serta Fitur lainnya yang dapat Dibedakan dengan server Hosting Lainnya.
- FITUR SECURITY
Dari faktor tersebut, untuk memulihkan website anda dan sudah pasti mengeluarkan banyak pikiran,tenaga dan biaya. Untuk website bisnis Affiliate ini sangat penting untuk mengamankan blog hebat agan semuya dari serangan hacker.
Nah, di Hosting DEWAWEB fitur SECURITY nya sangat di utamakan seperti Fitur Let’s Encrypt, PattMan, SSH Acces,Hotlink Protection, Bit NINJA dan lainnya.
- PERFORMANCE + KECEPATAN : APACHE VS LITESPEED WEBSERVER
Google mengumumkan bahwa mereka meranking sebuah website berdasarkan 200 Faktor dan 10 Faktor utama sebagai algoritma mereka dalam me rangking posisi 10 besar halaman mereka,nah diantara 10 faktor utama itu salah-satu algoritma google adalah KECEPATAN LOADING WEBSITE, semakin cepat LOADING sebuah website pada saat diakses maka kesempatan untuk menduduki rangking tertinggi di GOOGLE semakin besar.
Website/Blog untuk tujuan Bisnis Affiliate Marketing kecepatan itu sangat penting dan paling utama…Kenapa Begitu…???. Ya, hitung-hitungan aja, tujuan agan semua buat website affiliate itu kan untuk mencari uang sedangkan visitor pada saat mengakses website agan semua LOADING nya lama sekali…ya tentu visitor juga menutup website dan pindah ketempat lain yang loading webnya cepat.
Tipe LiteSpeed Webserver Lebih cepat dan optimal jika dibandingkan APCHE. Di DEWAWEB Fitur LiteSpeed Enterprise sudah tersedia untuk semua tipe paket hosting.
- PERFORMA SERVER : SSD VS HDD
HDD adalah Singkatan dari Hardisk Drive
SSD lebih unggul dan performa,serta kecepatannya jika dibandingkan HDD ada yang klaim bahwa kecepatan SSD 10x lebih cepat dibandingkan HDD. Jika anda menginginkan kecepatan pilih tipe SDD,dalam segi pembacaan SSD lebih akurat dan stabil..Untuk SSD semua paket dewaweb tersedia
- SUPPORT & LAYANAN
Tes oleh anda dengan langsung chat dengan tim support,,apakah responnya cepat atau lambat.??
2. WEB HOSTING UNTUK TOKO ONLINE (ECOMMERCE)
Untuk Website Toko Online (ecommerce) dalam memilih web hosting terbaik sangat penting sekali, karena sekali aja server website online Store anda DOWN walaupun Cuma beberapa menit kerugian anda mungkin ratusan sampai jutaan rupiah.
Disinilah pentingnya web hosting yang stabil,performa yang bagus,dan fitur Security yang baik serta Support provider hosting yang siap sedia dan Responsive.
Memilih Fitur Web Hosting untuk website Toko Online, ada 7 Fitur utama yang paling penting :
- KAPASITAS DISK SPACE : memilih tipe unlimited agar berjaga-jaga jika banyak mengupload gambar dan video untuk konten
- BANDWICT : untuk bandwicht disarankan memilih Unlimited
- SSD ATAU HDD : SSD (SOLID STATE DRIVE) Lebih cepat dan stabil dibandingkan HDD
- Pilih LiteSpeed Webserver (disarankan)
- Minimal CPU Core disarankan dual-core kecuali toko online sederhana
- RAM Memory Disarankan 1GB agar lebih stabil dari segi performa
- SECURITY : Pilih Web Hosting yang punya Double security, tanyakan pada provider hosting terkait soal keamanan CPANEL Hosting
Fitur Web Hosting Terbaik Untuk Blog Personal sebenarnya tidak terlalu banyak persoalan, terserah anda mau disk space berapapun dengan bandwicht yang terbatas pun tetap jadi, karena blog personal memang rata-rata tujuannya hanya sekedar menuangkan Hobi dan bukan untuk tujuan bisnis online, akan tetapi jika blog pribadi tersebut sudah populer dan punya traffic tinggi baru memikirkan untuk menghasilkan uang lewat blog.
Seorang Blogger yang hobi nulis artikel tidak punya beban apapun,mereka biasanya menulis artikel bukan dikhususkan untuk mesin pencari, tetapi justru blog-blog pribadi inilah cikal bakal menjadi blog yang besar karena penilaian konten hebat atau tidaknya bukan oleh mesin pencari robot tetapi oleh pembaca manusia…BELIEVE IT OR NOT..Dan biasanya mereka menggunakan Blog Gratisan seperti blogspot.com yang bisa diubah menggunakan domain milik kita sendiri.
4. WEB HOSTING UNTUK PAY-PER-CLICK
Memilih Web Hosting Terbaik untuk monetize blog lewat bisnis Pay per Click seperti Google AdSense yang perlu diperlu diperhatikan adalah
DISK SPACE : Unlimited Lebih baik, atau disk Space terbatas juga tidak masalah asalkan anda tau kira-kira target berapa artikel yang anda buat,berapa banyak file gambar yang di upload serta script lainnya yang di install. Minimal kapasitas Disk Space 1 GB sudah cukup untuk tipe bisnis ini.
Bandwich : Cari Provider Hosting yang menawarkan Bandwidt unlimited, atau bandwich Limited juga tidak masalah yang terpenting anda sudah bisa mengukurnya
Security Dan Performa : CloudFlare Sangat disarankan untuk website jika Server Hosting anda sering Mati (DOWN)
Hanya 3 hal itu saja untuk tipe pemilihan specs web hosting jenis bisnis PPC, sedangkan untuk CPU,RAM,dan fitur pendukung lainnya bisa diakali dengan daftar di cloudFlare dewaweb untuk Performa Website. Cloudflare adalah Cloud Hosting layanan pihak ke tiga yang bisa digunakan secara Gratis. Cpanel Hosting
Terimakasih Atas Kunjungannya,,semoga bermanfaat
0 Response to "Cara Memilih Web Hosting Terbaik untuk website/blog"
Posting Komentar